Penting bagi Anda untuk mengetahui Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google yang membantu Anda menaikkan rate dan mudah dicari dalam Search Engine. Hal ini membantu perkembangan website Anda yang memuat artikel sehingga semakin banyak dikunjungi oleh para netizen tentunya.
Oleh sebab itu, Anda harus tahu caranya agar bisa membuat artikel dalam website lebih cepat terindeks di Google dibandingkan dengan artikel lainnya.
- Anda bisa mulai dari judul artikel. Judul artikel merupakan salah satu cara penting yang bisa menarik perhatian para pengunjung di internet. Dengan cara ini, laman artikel Anda bisa menjadi sumber bacaan potensial yang disenangi banyak pengunjung.
- Pada kalimat pertama sangat dianjurkan bagi Anda untuk meletakkan keyword sebagai salah satu cara yang membuat pengunjung tertarik untuk membaca banyak hal dalam website Anda. Biasanya adalah apada 60 karakter pertama.
- Jarak pemakaian keyword serta variasinya sangat dibutuhkan. Gunakan lebih dari satu keyword dengan penempatan yang tepat sebagai salah satu Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google.
- Gunakan penanda yang tepat dalam menunjukkan keyword yang ada di artikel. Anda bisa gunakan bold, italic atau pun dengan warna font yang berbeda dari tulisan di artikel lainnya.
- Gunakan internal link yang sangat berpotensi untuk membuat sebuah website dikunjungi lebih sering dengan memberikan jembatan dengan link lain di dalamnya.
- Penggunaan gambar dengan keyword menjadi salah satu daya tarik tersendiri dalam sebuah artikel.
- Heading yang digunakan dengan format dan ukuran yang tepat mampu membuat kesan artikel lebih menarik untuk dikunjungi.
- Jumlah kata dalam sebuah artikel semakin baik jika semakin banyak dan diimbangi dengan isi yang berkualitas.
Jadi, tidak sulit untuk membuat artikel lebih sering terindeks di Google. Hanya perlu beberapa hal kecil yang diperhatikan dan diperbaiki sehingga membuat Cara Agar Artikel/Postingan Cepat Terindex Google bisa berhasil terutama pada artikel yang Anda buat.
Sumber : https://www.distributorseo.co.id/knowledgebase.php?action=displayarticle&id=16
Comments
Post a Comment